Vienna Goats Milk Review: Body Scrub, Body Wash Dan Body Lotion

Review Manfaat Vienna Goats Milk. Susu kambing untuk diminum sudah biasa. Namun, susu kambing digunakan untuk memproduksi berbagai produk perawatan kulit, seperti sabun, mungkin Anda belum pernah mendengarnya.

Sudah banyak sumber yang menyebutkan, baik para ahli maupun penggunanya bahwa kandungan dalam susu kambing sangat bagus untuk kulit.

Khususnya mereka yang memiliki kulit kering kering, sensitif, bahkan menderita eksim. Apa saja kandungan tersebut?

Alpha Hydroxy Acids

Zat aktif ini adalah sejenis asam yang mampu membuat kulit Anda nampak lebih halus dan mudah dengan cara mengangkat sel kulit mati dipermukaan kulit.

Selain membuat kulit lebih cerah, pengangkatan sel kulit mati ternyata juga efektif menghilangkan iritasi yang terjadi dipermukaan kulit.

Vitamin

Susu Kambing kaya akan kandungan vitamin di dalamnya terutama Vitamin A.

Vitamin tersebut diperlukan tubuh untuk memperbaiki jaringan kulit yang rusak dan menjaga kesehatan kulit.

Beberapa penelitian medis menunjukkan bahwa produk perawatan yang mengandung vitamin A dapat mengurangi garis dan keriput, serta mengontrol jerawat.

Krim

Kandungan yang terdapat dalam susu kambing ini membantu meningkatkan kualitas pelembap dari sabun susu kambing. Bagi penderita kulit kering, terutama di musim dingin, pelembap adalah kualitas yang penting untuk sabun.

Sabun yang terbuat dari ekstrak susu kambing  memiliki manfaat melembutkan dan melembabkan kulit sehingga tidak akan membuat kulit kering seperti kebanyakan sabun lainnya.

Mineral

Selenium adalah mineral penting untuk kulit yang dipercaya oleh para ilmuwan untuk memiliki peran penting dalam mencegah kanker kulit karena membantu mencegah kerusakan kulit jika terlalu lama berada di bawah sinar matahari.

Jadi menggunaakn susu kambing sebagai perawatan kulit tak hanya akan mempercantik tapi juga menjaga kesehatan Anda.

Dengan segala kandungan yang sangat baik untuk kulit inilah menjadi alasan utama banyak produk perawatan tubuh yang menggunakan susu kambing (Goats Milk) sebagai bahan utamanya.

Dan salah satunya yang wajib Anda coba adalah produk perawatan tubu By Vienna Goat’s Milk.

Review Vienna Goats Milk

Vienna Goats Milk adalah produk perawatan kulit yang memanfaatkan kandungan aktif dalam susu kambing (Goats Milk).

Bukan susu kambing biasa, bahan yang dipilih adalah goats milk dengan kualitas super yang diproses secara modern.

Sehingga saat pemakaian produk ini, Anda tidak akan merasakan bau khas susu kambing. Melainkan aroma yang menyegarkan dan memberikan rasa rileks.

Untuk kesempurnaan perawatan tubuh, Vienna goats milk membuat rangkaian produk perawatan dari body scrub hingga lotion.

Vienna-Goats-Milk-Brightening-Body-Scrub

Rangkaian Produk Vienna Goats Milk

Vienna Goat Milk Body Scrub

Susu kambing menjadi salah satu keunggulan yang di tonjolkan dari scrub Vienna Goat’s Milk. Susu kambing mampu memutihkan kulit seluruh tubuh termasuk kulit wajah.

Baca juga:  Alpha Arbutin 3 Plus Review Indonesia: Lotion, Capsule, Sabun

Pigmen kulit akan berubah setelah beberapa pemakaian scrub. Dalam artian berubah menjadi lebih putih ya.

Dilansir dari wolipodetik.com, dr. Fadila Zitria (dokter kecantikan NMW skincare) menjelaskan bahwa. “Asam laktat didalam susu kambing berperan lebih bisa meregenerasi kulit di banding dengan susu sapi.

Selain itu sel kulit mati dapat terangkat dengan cepat menggunakan susu kambing.”

Keunggulan lainnya dari scrub Vienna susu kambing. Scrub akan memberikan manfaat luar biasa bgi kulit jika dipakai pada waktu dan dengan cara yang tepat.

Bekerja dengan cara mengangkat kotoran dan mencegah tanda penuaan dini berupa kerutan dan garis halus.

Manfaat lulur Vienna susu kambing mampu menangkal radikal bebas dan polusi yang dapat merusak kulit dan memancing regenerasi sel kulit baru.

Ingredients Scrub Vienna Goat’s Milk

Ingredients pembentuk scrub susu kambing produk Vienna banyak sekali.

Sudah taukan penulisan komposisi atau bahan dalam pembuatan kosmetik atau makanan biasanya di awali dari bahan yang paling umum sampai bahan yang paling khusus.

Nah, bahan pembentuknya antara lain: Aquaatau Air, Stearic Acid berfungsi mencegah penuaan, membersihkan kulit,menghilangkan noda hitam dan jerawat. Propylene Glycol (PG), Glycerin, Paraffinwax, Gliseril Stereat, Cetyl Alcohol, Mineral Oil.

PEG-100 Stereat, Dimenthicone, Titanium Dioxide, Lactic Acid, Hydrolyzed Kolagen (merangsang pertumbuhan kolagen pada kulit), Hydrolyzed Milk, Tocopheryl Asetat, Ascorbyl Palmitate, Retinyl Plamitate, Glycine Soja Oil, Methyparaben, Propylparaben, Butylated Hydroxytoluene dan Disodium Edha.

Manfaat Scrub Vienna Milk Goat’s Body Scrub

Review-Vienna-Goats-Milk-Soap

Manfaat utama dari produk Vienna Goats Milk ini adalah dapat mengangkat sel kulit mati dan kotoran sehingga kulit lebih cerah dan makin halus.

Dan saat digunakan Anda kan merasakan sensasi lembut yang menyegarkan.

Menutrisi dan memaksimalkan regenerasi sel kulit baru untuk dapat membuat kulit lebih cerah.

Mencegah kerusakan kulit dengan cara merawat dan menangkal radikal bebas serta polusi.

Tetapi, scrub Vienna Goat’s Milk tidak dapat di aplikasikan pada kulit wajah. Karena khusu untuk merawat kulit badan.

Cara Pakai Vienna Goats Milk Body Scrub

Sama dengan pemakaian lulur kering pada umumnya. Produk ini bisa Anda pakai dengan cara balurkan secara merata pada seluruh tubuh, dan gosok kulit tubuh secara lembut agar sel kulit mati terangkat sempurna.

Setelah itu barulah Anda bilas dan mandi sperti biasa. Atau bisa dengan menggunakan Vienna Goats Milk Body Soap.

Sabun Mandi Cair Susu Kambing (Whitening Plus Multivitamin)

Sabun mandi cair Susu Kambing yang diformulasikan kaya akan protein, vitamin dan mineral.

Sabun mandi ini juga kaya akan kandungan antioksidan yang mampu melindungi kulit dari paparan sinar UV, mencegah penuaan dan mencerahkan warna kulit secara alami.

Produk Vienna ini juga dilengkapi dengan collagen yang mampu membuat kulit lebih halus dan tampak awet muda.

Sedangkan kulit akan tampak lebih cerah dan bening dengan kandungan Whitening Complex didalamnya.

Dengan aroma harum yang menyegarkan, Anda juga akan merasakan sensasi kulit yang halus dan lembut setelah memakainya.

Baca juga:  Trulum Synergy: Manfaat, Cara Pakai, Efek Pemakaian dan Testimoni

Cara Pakai

Taruh sabun Vienna Goats milk pada telapak tangan atau bisa dengan bantuan spons. Gosok dan busakan sabun dan pakailah pada seluruh badan yang sudah dibasahi.

Bilas hingga bersih. Apabila terjadi iritasi, hentikan pemakaian.

Sebenarnya untuk body soap by Vienna Goats Milk diproduksi dalam 2 kemasan yaitu pada dan cair. Namun yang lebih laris dan disukai para pelanggan adalah sabun cairnya.

Vienna Goats Milk Lotion

Mengandung formula susu kambing yang kaya akan vitamin, protein dan mineral.

Kandungan whitening compleknya mampu mencerahkan serta menyamarkan noda pada kulit.

Manfaat Hand Body Vienna Susu kambing diperkaya dengan olive dan grape sheed oil sebagai pelembab alami dan membuat kulit awet muda. Kemasannya berbentuk tube sehingga mudah diaplikasikan di kulit.

Goat’s milk body lotion yang kaya akan Vitamin dan Mineral, merawat kehalusan dan kelembutan kulit Anda.

Dengan Soy Bean Oil untuk merawat kekencangan kulit Anda. Jojoba Oil sebagai moisturizer yang akan membantu menutrisi dan melembapkan kulit.

Diperkaya akan Vitamin A, C, E dan mengandung anti-oksidan alami. Rasakan lotion bertekstur seperti susu yang ringan dan selembut satin, agar kulit Anda senantiasa lembut, halus dengan keharuman milky yang lembut.

Cara Pakai Vienna Goats Milk Body Lotion

Vienna-Goat-Milk-Body-Lotion

Setelah mandi dan kulit sudah dalam keadaan kering, Anda bisa menggunakan lotion ini secara merata sama dengan Anda memakai lotion biasa.

Dengan perawatan tubuh lengkap dari Vienna Goats Milk Anda akan mendapat kulit yang lebih sehat, cerah dan lembut.

Adakah Efek Samping Vienna Goats Milk?

Dari awal kami sudah  menjelaskan senyawa aktif yang terkandung dalam susu kambing sebagai bahan utama produk ini.

Kandungan alami didalamnya tidak akan memberikan efek apapun yang akan merugikan Anda.

Satu satunya efek yang akan Anda dapat adalah kulit tubuh yang makin sehat dan cerah.

Untuk pemakian scrubnya sendiri sebaiknya jangan gunakan setiap hari karena justru akan menjadikan kulit Anda kering dan sensitif.

Tapi untuk rangkaian perawatan tubuh lainnya, baiknya digunakan secara rutin untuk hasil maksimal.

Anda tak perlu khawatir memakai produk ini saat hamil sekalipun, karena selain hanya untuk pemakaian luar produk ini juga diformulasikan dari bahan alami yang aman bagi kulit dan tubuh.

Testimoni Vienna Goats Milk

Sebagai produk berkualitas dan terlaris saat ini, Anda tak akan pernah kesulitan mencari Testimoni Vienna Goats Milk.

Atu cara mudahnya Anda bisa lihat pada review berikut?

Harga Vienna Goats Milk

Vienna Goats Milk dengan kandungan aktifnya mampu merawat kulit tubuh Anda secara sempurna.

Jadi tunggu apalagi, segera coba dan rasakan sendiri khasiatnya.

Klik tombol WhatsApp dibawah ini untuk konsultasi dan mendapatkan penawaran harga lulur vienna, atau harga lulur susu kambing Vienna dan produk vienna lain yang menarik.

Ingin Harga Promo Spesial hanya Anda dapatkan dengan hubungi kami melalui nomer dibawah.

Jangan tunda lagi, raih kulit cantikmu dengan rangkaian produk perawatan dari Vienna Goats Milk sekarang juga.